Jumat , September 20 2024
Home / Bali / Mencegah Gangguan Di Tengah Masyarakat Patroli Sabhara Polsek Dentim Polresta Denpasar Memantau Situasi Kamtibmas

Mencegah Gangguan Di Tengah Masyarakat Patroli Sabhara Polsek Dentim Polresta Denpasar Memantau Situasi Kamtibmas

Polda Bali – Polresta Denpasar – Polsek Denpasar Timur

Mencegah adanya gangguan kamtibmas ditengah masyarakat personil polsek Denpasat Timur melakukan pemantauan serta sambang sata berpatroli.

Personil patroli sabhara polsek Denpasar Timur (Dentim) yang merupakan bagian dari Polresta Denpasar, Bripka I Gusti A Nyoman Swastika saat melaksanakan pengamanan dan pemantauan kamtibamas di areal lahan kosong dijaan hayamw wuruk Denpasar Timur.

“Bersama personil lainnya melakukan patroli dikewilayahan dan dilakukan pemantauan dengan adanya kegiatan pameran dagang dan industri pekan raya Denpasar 2019 yang terpantau semakin banyak pengunjung yang datang untuk menjaga situasi kamtibmas untuk tetap aman dan kondusif,” kata Bripka I Gusti A Nyoman Swastika, Minggu, 25 Agustus 2019, kemarin.

Hal yang sama diungkapkan oleh Kapolsek Dentim Kompol I Nyoman Karang Adiputra,S.H, Senin, 26 Agustus 2019, saat dihubungi secara terpisah,

“Upaya Kepolisian yang dilakukan personil polsek Dentim merupakan wujud kepekaan serta ketanggapan untuk mengantisipasi situasi kamtibmas ditengah suatu kegiatan,” kata Kompol I Nyoman Karang Adiputra,S.H. (DT33)

Check Also

Polri Lestarikan Negeri Polsek Densel Bersama TNI dan Masyarakat Laksanakan Penanaman Pohon Hijaukan Lingkungan

  Denpasar, Kegiatan Bakti Sosial wujud Program kerja Kapolri ” Polri Lestarikan Negeri Penghijauan Sejak …