Minggu , September 22 2024
Home / Bali / Memantau Kegiatan Masyarakat Patroli Sabhara Polsek Dentim Polresta Denpasar Pengaturan Arus Lalin

Memantau Kegiatan Masyarakat Patroli Sabhara Polsek Dentim Polresta Denpasar Pengaturan Arus Lalin

Polda Bali, Polresta Denpasar, Polsek Denpasar Timur – Memantau kegiatan masyarakat dilakukan personil polsek Denpasar Timur dalam upaya untuk mencegah adanya gangguan kamtibmas.

Disampaikan oleh personil patroli sabhara Denpasar Timur (Dentim) yang merupakan jajaran Polresta Denpasar, Aiptu I Ketut Gede Sudarta, saat melakukan pemantauan arus lalu lintas jalan soka Denpasar Timur.

“Melakukan pemantauan dan membantu penyebrangan masyarakat yang akan melaksanakan kegiatan persembahyangan sholat Jumatan dimasjid Al Hikmah untuk mengantisipasi dan mencegah adanya gangguan kamtibmas,” Aiptu I Ketut Gede Sudarta, Jumat (22/03/19) pukul 12.05 wita.

Hal yang sama diungkapkan oleh Kapolsek Dentim Kompol I Nyoman Karang Adiputra,S.H, secara terpisah melalui saluran telephone,

“Saat kegiatan masyarakat menunjukan peningkatan perlunya dilakukan pemantauan dan pengaturan untuk mengantisipasi situasi kamtibmas agar tetap aman dan kondusif,” ungkap Kompol I Nyoman Karang Adiputra,S.H. (DT33)

Check Also

Polri Lestarikan Negeri Polsek Densel Bersama TNI dan Masyarakat Laksanakan Penanaman Pohon Hijaukan Lingkungan

  Denpasar, Kegiatan Bakti Sosial wujud Program kerja Kapolri ” Polri Lestarikan Negeri Penghijauan Sejak …