Jumat , September 20 2024
Home / Bali / Sambangi Kampung Bola Internasional, Anggota Pospol Kutuh Polsek Kuta Selatan Tingkatkan Keamanan Wilayah

Sambangi Kampung Bola Internasional, Anggota Pospol Kutuh Polsek Kuta Selatan Tingkatkan Keamanan Wilayah

Polda Bali – Polresta Denpasar – Polsek Kuta Selatan

Anggota Pospol Kutuh memberikan rasa aman dengan berpatroli terhadap pengunjung Obyek Wisata Kampung Bola Internasional Pantai Pandawa guna Jaga Keamanan Wilayah.

Hal tersebut diungkapkan oleh Anggota Pospol Kutuh, Aiptu I Ketut Durya, melaksanakan patroli diseputaran Obyek Wisata dialogis dengan PEcalang Kampung Bola Internasional di Areal pintu masuk Pantai Pandawa Desa Kutuh Kuta Selatan Badung. Sabtu(24/8/19) pukul 19.30 wita

“bersinergi dengan pecalang Desa Kutuh untuk menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan nyaman” imbuhnya.

Menurut Aiptu I Ketut Durya mengatakan menyampaian himbaun mengenai “ selalu berhati hati dalam membawa barang berharga termasuk uang serta jaga keselamtan di jalan raya jika memakai sepeda motor,” ujarnya.

Hal senada di ungkapkan Kapolsek Kuta Selatan AKP Yusak Agustinus Sooai, S.I.K., Minggu(25/8/19) pagi, mengatakan ” Kegiatan sambang Pospol ke wilayah yang dianggap rawan dan obyek pariwisata harus tetap dilakukan bila perlu ditingkatkan guna menjamin kemanan dan ketertiban di kawasan pariwisata” imbuh Kapolsek AKP Yusak Agustinus Sooai, S.I.K.(KS33)

Check Also

Polri Lestarikan Negeri Polsek Densel Bersama TNI dan Masyarakat Laksanakan Penanaman Pohon Hijaukan Lingkungan

  Denpasar, Kegiatan Bakti Sosial wujud Program kerja Kapolri ” Polri Lestarikan Negeri Penghijauan Sejak …