Minggu , September 22 2024
Home / Bali / Apel Pagi Personel Polsek Densel Polresta Denpasar Wujud Siap Dalam Pelaksanaan Tugas

Apel Pagi Personel Polsek Densel Polresta Denpasar Wujud Siap Dalam Pelaksanaan Tugas

Polda Bali, Polresta Denpasar, Polsek Densel – Apel pagi merupakan kegiatan rutin setiap hari bertujuan untuk mengecek kesiapan personel dari mulai sikap tampang, kelengkapan administrasi dan anev kegiatan fungsi yang telah lewat.

Hal tersebut disampaikan Iptu I Ketut Kirma perwira pengawas Polsek Densel Polresta Denpasar saat mengambil apel pagi personel di halaman belakang Mapolsek Densel, Selasa (4/6/2019) pagi.

“Menyampaikan beberapa kegiatan masyarakat yang akan dihadapi serta memberikan arahan pelaksanaan tugas agar sesuai dengan tugas pokok sesuai bidang fungsinya,” jelas Iptu I Ketut Kirma.

Dikatakan oleh Kapolsek Densel Kompol Nyoman Wirajaya, S.H., M.H. kegiatan masyarakat diwilayah Denpasar Selatan cukup banyak berikan pelayanan kepada masyrakat serta laksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab.

“Disamping apel kesiapan pelaksanaan tugas, juga untuk menumbuhkan disiplin anggota dalam melaksanakan tugas-tugas kedepan,” kata Kompol Nyoman Wirajaya, S.H., M.H. (DS33)

Check Also

Polri Lestarikan Negeri Polsek Densel Bersama TNI dan Masyarakat Laksanakan Penanaman Pohon Hijaukan Lingkungan

  Denpasar, Kegiatan Bakti Sosial wujud Program kerja Kapolri ” Polri Lestarikan Negeri Penghijauan Sejak …