Jumat , September 20 2024
Home / Bali / Pengamanan Ibadah Hari Raya Natal Di Gereja Huria Kristen Zending Indonesia

Pengamanan Ibadah Hari Raya Natal Di Gereja Huria Kristen Zending Indonesia

Polda Bali-Polresta Denpasar- Dua Personil Satuan Sabhara-Unit Pam Obvit gabung dengan satu personil opsnal polsek densel dan 1 personil intelkam polda , kuat personil 4 orang, pada hari Jumat 25 Desember 2020 pukul 09.00 melaksanakan giat pengamanan Ibadah hari raya Natal di gereja Huria Kristen Indonesia Zending di Jln. Ceningan sari no.2A sesetan, densel.Giat misa atau ibadah dimulai pukul 11.00 dgn jumlah umat sekitar 50 orang , pendeta J.Saragih dengan thema ” Terang Natal Telah Bersinar Dalam Kegelapan”.Giat peribadatan tetap memperhatikan pratokol kesehatan covid 19 dengan menerapkan 3 M dengan ketat, giat ibadah atau misa berlangsung dari jam 11.00 sampai 13.00, giat pengamanan di kontrol Kapolsek , waka polsek densel dan provost densel,pengamanan berlangsung lancar , aman dan kondusif, selama ibadah petugas Kepolisian koordinasi dgn Panitia Perayaan Natal Gereja Huria Kristen Zending Indonesia jalan Ceningan sari no.2A Sesetan Denpasar

Kepala Satuan Sabhara- Polresta Denpasar, Komisaris Polisi I Gusti Putu Sudara SH.MH menjelaskan bahwa petugas Kepolisian akan menjaga proses selama persembahyangan natal yang dilaksanakan diseluruh gereja wilkum Polresta Denpasar guna mengantisipasi hal hal yang tidak diinginkan. Selain menjaga keamanan pihak Kepolisian akan mengawasi penerapan protokol kesehatan covid 19 di gereja saat perayaan natal 2020

Check Also

Polri Lestarikan Negeri Polsek Densel Bersama TNI dan Masyarakat Laksanakan Penanaman Pohon Hijaukan Lingkungan

  Denpasar, Kegiatan Bakti Sosial wujud Program kerja Kapolri ” Polri Lestarikan Negeri Penghijauan Sejak …