Senin , September 23 2024
Home / Polsek Kutasel / Bersama Panit Lantas, Kanit Provost Polsek Kutsel Polresta Denpasar Berikan Himbauan Terkait Protokol Kesehatan

Bersama Panit Lantas, Kanit Provost Polsek Kutsel Polresta Denpasar Berikan Himbauan Terkait Protokol Kesehatan

 

Polda Bali – Polresta Denpasar – Polsek Kuta Selatan, Kanit Provost yang merupakan bagian Polsek Kutsel, Polresta Denpasar, melakukan waskat PH / Police Hazard ) Pagi.

Hal itu diungkapkan oleh Kanit Provost Polsek Kuta Selatan (Kutsel) yang juga merupakan wilayah Polresta Denpasar Ipda I Nyoman Sujana, S.H., Senin, (26/10/20), Jam 06.40 wita.

Nyoman Sujana melakukan dialogis dengan petugas pasar di depan Pasar Adat Jimbaran di Disimpang Ulun Suwi Jimbaran Kuta Selatan sembari sampaiakn pesan kamtibmas menjelang hari raya Nyepi.

“Kami selalu melakukan PH Pagi di depan Pasar Adat Jimbaran untuk mengurai arus lalulintas dan memberikan pelayanan kepada masyarakat, sebagai wujud nyata keberadaan anggota Bhabin Polsek Kutsel di Desa Binaan,” katanya.

Hal yang sama juga diungkapkan Kapolsek Kuta Selatan AKP Yusak Agustinus Sooai, S.I.K., Seraya mengatakan bahwa semua anggota Polsek Kutsel tanpa terkecuali melakukan giat PH pagi ditempat-tempat persimpangan jalan untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat melalui giat pengaturan.

“Anggota Polsek Kutsel juga berupaya meningkatkan pelayanan kepada masyarakat, dibidang pengaturan arus lalin, untuk dapat memberikan jaminan keamanan dan kenyamanan kepada masyarakat,” ungkap Kapolsek Kuta Selatan. (KS33)

Check Also

Jumat Curhat, Kapolsek Kutsel sambangi Tengkulung Transport Servis

Kapolsek Kuta Selatan Kompol I Nyoman Karang Adiputra, S.H. bersama para PJU Polsek Kutsel menyambangi …