Sabtu , September 21 2024
Home / Uncategorized / Untuk kelancaran dan kenyamanan Pelaksanaan Upacara Pengabenan warga Personil Lantas Polsek Dentim Polresta Denpasar Laksanakan Pengaturan dan pengamanan jalur

Untuk kelancaran dan kenyamanan Pelaksanaan Upacara Pengabenan warga Personil Lantas Polsek Dentim Polresta Denpasar Laksanakan Pengaturan dan pengamanan jalur


Polda Bali – Polresta Denpasar – Polsek Dentim

Melakukan kordinasi dengan pihak Pecalang Banjar Abian Tubuh serta melakukan pengaman jalur giat Upacara Pengabenan Personil Unit Lantas Polsek Dentim di Pinpin Panit 1 IPDA I KETUT SUDIARTA dengan Dua Personil AIPDA I NYOMAN BUDI ARTAWAN dan BRIPKA I GEDE JUNAEDI membrikan pelayanan prima pengaman dan kelancaran jalur Bade yg melintasi jl Turi – Jl Supratman – Jl Waribang ( Setra Adat Kesiman), dimana situasi lalu lintas di siang hari yang cukup padat untuk kelancaran giat upacara pengabenan tersebut serta mencegah terjadinya laka-lantas serta personil Polsek Dentim melaksanan Pengaturan, pada hari Senin (24/08/2020) siang

Kapolsek Dentim Kompol I Nyoman Karang Adi Putra, SH menyampaikan di harapkan dengan kehadiran personil Polsek Dentim yg melakukan pengaturan dan pengaman jalur serta kordinasi yang baik dengan pecalang maupun prajuru adat supaya kegiatan upacara pengabenan tetap mengikuti protokol kesehehatan untuk mencegah penularan Covid-19, sehingga terciptanya kelancaran dan keamanan para peserta maupun pengguna jalan lainnya”.(DT 33)

Check Also

Laksanakan Blue Light Patrol hingga dini hari: Polsek Dentim Tingkatkan Keamanan Jelang Pilkada 2024

Untuk menjaga kondusifitas keamanan di wilayahnya Selama Bulan Ramadhan, Polsek Denpasar Timur (Dentim) rutin melaksanakan …