Jumat , September 20 2024
Home / Uncategorized / Jalin Komunikasi Lebih Dekat Dengan Masyarakat Dalam Program Jum”at Curhat.

Jalin Komunikasi Lebih Dekat Dengan Masyarakat Dalam Program Jum”at Curhat.

Polri lebih dekat dengan warga masyarakat Polsek Kuta Laksanakan Program Juma”at Curhat bersama Penjaga Pantai / Balawista kuta , jalan pantai Kuta Badung, dukung program pimpinan polri jumat curhat untuk mewujudkan polri iat jum”at curhat dipimpin oleh Kanit binmas Iptu Made Lodra mewakili bapak Kapolsek Kuta Akp I Ketut Agus Pasek  Sudina., S.I.K., M.H. didampingi oleh Bhabinkamtibmas Kelurahan legian dan anggota, Jum”at Curhat salah satu program Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si.

Dalam program jumat curhat edisi jum”at 22 Desember 2023 diharapkan dapat menjalin keakraban dan menjalin silahturahmi polri khususnya Polsek Kuta dengan warga untuk mewujudkan keamanan diwilayah hukum polsek kuta , dengan demikian warga masyarakat bisa menyampaikan permasalahan maupun keluhan dilapangan yang menyangkut kamtibmas untuk bersama sama dicarikan solusi bersama sama  demikian disampaikan Akp I Katut Agus Pasek Sudina ,.S.I.K.,M.H. ditemui ditempat terpisah.

Dengan program Jumat Curhat ini, diharapkan warga atau kelompok masyarakat dapat menyampaikan aspirasi atau keluhan secara langsung dan kami juga akan segera menindak lanjuti serta berkoordinasi dengan pihak terkait. Harapannya masyarakat tetap bersinergi dalam menghadapi perkembangan apabila ada permasalahan menonjol segera laporkan kepada pihak keamanan serta masyarakat nanti bisa melaporkan kejadian di wilayahnya melalui aplikasi polisi banjar yg bisa di download melalui play store di handphone tambahnya.

Check Also

Polsek Kuta Selatan dan Perangkat Kelurahan Kuta Gelar Aksi Bersih Pantai Pandawa

Kuta Selatan, 25 Agustus 2024* – Polsek Kuta Selatan bersama perangkat Kelurahan Kuta menggelar kegiatan …