Jumat , September 20 2024
Home / Uncategorized / Sambangi Pesisir Pantai  Anggota Pospol Jimbaran Polsek Kutsel Polresta Denpasar Pantau Wilayah Agar Tetap Jalankan Protokol Kesehatan

Sambangi Pesisir Pantai  Anggota Pospol Jimbaran Polsek Kutsel Polresta Denpasar Pantau Wilayah Agar Tetap Jalankan Protokol Kesehatan

Sambangi Pesisir Pantai Anggota Pospol Jimbaran Polsek Kutsel Polresta Denpasar Pantau Wilayah Agar Tetap Jalankan Protokol Kesehatan

Polda Bali – Polresta Denpasar – Polsek Kuta Selatan

Anggota Pospol Jimbaran sambang kepada warga masyarakat pengunjung Pantai sambil sampaikan pesan kamtibmas dan melaksanakan protokol kesehatan covid-19.

Anggota Pospol Jimbaran, Aiptu I Nyoman Darsana, sambang kepada warga diareal. Pantai Jimbaran sembari tambah keakraban dan pesan kamtibmas mengingat musim Covid-19 sehingga menjadi kerawan agar selalu memperhatikan himbauan pemerintah terkait Covid-19. Minggu(12/7/20) pukul 10.30 wita.

Kapospol Polsek Kutsel ( Kuta Selatan) terus melakukan sambang disamping melakukan tugas pokoknya melakukan kunjungan rutin ke areal pantai, serta menjalin komunikasi yang positif dengan warga sembari memberikan himbauan selalu menggunakan Alat Pelindugn Diri(APD) jika sedang berrada di luar rumah.

Hal ini sesuai dengan arahan Kapolsek Kuta Selatan AKP Yusak Agustinus Sooai, S.I.K., yang selalu menekankan kepada anggotanya khususnya anggota Pospol “untuk aktif melakukan kunjungan termasuk memberikan himbauan terkait Covid-19 di desa binaan sehingga mereka memahami peran dan tanggung jawab polri di tengah masyarakat serta bersma sama menjaga situasi kamtibmas yang kondusif,” sambung Kapolsek Kuta Selatan. (KS33)

Check Also

Upaya Tekan Potensi Kejahatan Jelang Pilkada, Polsek Dentim Intensifkan Pelaksanaan Blue Light Patrol

Polsek Denpasar Timur (Dentim) terus meningkatkan upaya untuk menjaga keamanan dan ketertiban di wilayahnya dengan …